Persyaratan Ujian Komprehensif (sidang)


 

PERSYARATAN UJIAN KOMPREHENSIF (SIDANG)

  1. Mengisi Formulir
  2. File Photo (NAMA_NPM.JPG) Warna Layar Merah
  3. Telah Membayar SPP Tahap Terakhir
  4. SK Pembimbing
  5. Lembaran Persetujuan Sidang
  6. Transkip Nilai di Tanda Tangan Oleh Ka. Prodi
  7. Lembaran Konsultasi
  8. Photo Copy Sertifikat Toefl
  9. Bukti Publikasi Jurnal (LoA)
  10. Lembar Penilaian Sidang & Lembar Koreksi Penguji
  11. Tanda Bukti/Slip Pembayaran Dana Sidang (Tunggu Info dari SBAK)
  12. Tanda Bukti/Slip Pembayaran Biaya Yudisium (Tunggu Info dari SBAK)
  13. Tanda Bukti/Slip Pembayaran Biaya Sumbangan Buku Pustaka FKIP (Tunggu Info dari SBAK)
  14. Skripsi 4 Buah yang siap untuk di Sidangkan
  15. Semua dimasukkan dalam MAP menurut Warna yang telah ditentukan masing-masing Program Studi
  16. Masing-masing Dimasukkan Kedalam MAP, untuk Prodi :
    • Warna Biru :
      • Pendidikan Matematika
      • Pendidikan Fisika
      • Penjaskesrek
      • Bahasa Indonesia
    • Warna Hijau
      • Pendidikan Biologi
      • Pendidikan Sejarah
    • Warna Kuning
      • Pendidikan Ekonomi
      • PPKN
    • Warna Merah
      • Bimbingan dan Konseling
      • Bahasa Inggris

 

Gle Gapui,
Dekan FKIP Unigha